Gulai Manis daun kacang dan tempe
Bahan-bahan
-
3 ikat daun kacang
-
250 gram tempe
-
1 saset santan instan
-
5 biji cabe rawit merah
-
5 siung bawang merah
-
3 siung. bawang putih
-
3 biji cabe merah
-
minyak untuk menumis
-
secukupnya garam
-
secukupnya gula
Langkah
-
Siangi daun kacang cuci bersih dan sisihkan
Iris cabe merah, bawang merah, bawang putih. Sedangkan rawit merah biarkan utuh.
Iris tempe memanjang dan kecil.
-
Tumis bawang merah dan bawng putih lalu masukkan tempe, masaka sampai setengah matang.lalu masukkan irisan cabe merah dan cabe rawit merah.
-
Masukkan daun kacang aduk tambahkan air pindahkan ke panci aduk hingga mendidih tamba gara dan gula, kemudian masukkan santan instan aduk lagi hingga menyatu lalu masak sampai sayurannya matang.
https://cookpad.com/id/resep/563971-gulai-manis-daun-kacang-dan-tempe?ref=search
Tidak ada komentar:
Posting Komentar