Rawon Daging Sapi
Bahan-bahan
-
Bumbu halus :
-
3 buah cabe merah
-
6 siung bawang merah
-
4 siung bawang putih
-
1 sdt ketumbar
-
1/2 sdt jintan
-
1 ruas jahe
-
7 buah kuwek
-
2 ruas lengkuas
-
4 buah kemiri
-
iris Sayur mayur :
-
cambah kedelai
-
daun bawang
-
daging
-
bawang goreng
-
cabai rawit
-
Bumbu keprek :
-
2 batang sereh
-
1 lbr daun salam
-
2 lbr daun jeruk
Langkah
-
Rebus air secukupnya, dan isikan daging yg sudah diiris. Kluwek direndam air panas lalu blender juga,
-
Tumis bumbu halus, dan tambahkan 2 batang sereh, 1 lembar daun salam, 2 lembar daun jeruk. Setelah matang masukkan kedalam rebusan air dan daging yg sbelumnya.
-
Tambahkan garam dan gula secukupnya, koreksi rasa.
-
Cuci bersih cambah kedelai, siapkan mangkuk dan siram cambah kedelai dengan kuah rawon dan daging. Tambahkan cabe rawit iris , irisan dayn bawang dan siap santap 👌❤️
Tidak ada komentar:
Posting Komentar